Pada tanggal 10-15 Juni 2019, The Italian Society of Dermatology menyelenggarakan World Congress of Dermatology (WCD) ke-24 dengan tema "A New ERA for Global Dermatology". Departemen IKKK FK UNPAD/RSHS turut berpartisipasi dalam acara WCD ke-24 ini.
Dermatology Internasional







